Aspek sosial budaya pada masyarakat di masa nifas terlebih bagi si ibu yang baru saja melalui proses kelahiran memang sangat penting diketahui akan dampak dari aspek-aspek tersebut, baik dampak positif maupun dampak negatif yang dapat mempengaruhi proses perkembangannya, baik proses pemulihan bagi si ibu maupun proses pertumbuhan bagi si bayi.
Namun, dewasa ini aspek-aspek tersebut kurang di perhatikan oleh masyarakat umumnya padahal hal tersebut sangatlah penting untuk diperhatikan terlebih dengan berkembangnya budaya-budaya asing yang masuk di bangsa ini dan kemajuan tehnologi di era globalisasi ini. Sang ibu harus selektif dalam proses pemulihan setelah kelahiran juga pada si bayi agar bias berkenbang dengan baik.
daftar pustaka: http://www.google.co.id/search?q=
aspek+sosial+budaya+pada+masa+nifas
aspek+sosial+budaya+pada+masa+nifas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar